SWOT ANALYSIS OF THE APPLICATION OF SHARIA BANKING FINANCIAL TECHNOLOGY AT BANK MUAMALAT PONTIANAK

Authors

  • Aulya Risky Afradini Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, IAIN Pontianak
  • Eko Bahtiar Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, IAIN Pontianak

DOI:

https://doi.org/10.24260/nisbah.v1i1.6

Keywords:

Financial Technologi, Bank Syariah, SWOT Analisis, Financial Technology, Sharia Bank, SWOT Analysis

Abstract

The background to this research arises from Financial technology, which is an innovation related to financial services and technology, where there are services, processes, products or models that aim to make things easier for society. The aims of this research are (1) to find out SO and WO strategies in implementing financial technology at Bank Muamalat, Pontianak branch, (2) to find out ST and WT strategies in implementing financial technology at Bank Muamalat, Pontianak branch. This type of research is descriptive qualitative research using the SWOT Matrix analysis method to determine opportunities, threats, strengths and weaknesses. Research results 1) SO Improve and guarantee the quality of service in Bank Muamalat Pontianak branch transactions for customers. 2) WO Improve community human resources so that Bank Muamalat can embrace and bring the community into customers of Bank Muamalat Pontianak Branch. 3) ST Make improvements or updates to strengthen Muamalat DiN's mobile banking features to avoid cybercrime attacks. 4) WT Collaborates with network technology providers such as Iconnet or Indihome so that people in rural areas do not have difficulties with the network.

Latar belakang penelitian ini muncul dari Financial technology merupakan inovasi yang berhubungan dengan layanan keuangan dan teknologi, dimana di dalamnya terdapat layanan, proses, produk atau model yang bertujuan untuk memudahkan masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah  (1) untuk mengetahui strategi SO dan WO dalam penerapan financial teknologi bank muamalat cabang pontianak, (2) untuk mengetahui strategi ST dan WT dalam penerapan financial teknologi pada bank muamalat cabang pontianak. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan metode analisa Matrix SWOT utnuk mengetahui peluang, ancaman, kekuatan, kelemahan. Hasil penelitian 1) SO Meningkatkan dan menjamin kualitas pelayanan dalam transaksi Bank Muamalat cabang Pontianak untuk nasabah. 2) WO Memperbaiki SDM masyarakat sehingga bank muamalat bisa merangkul dan membawa masyarakat menjadi nasabah Bank Muamalat Cabang Pontianak. 3) ST Melakukan perbaikan atau pembaharuan  untuk memperkuat fitur-fitur  mobaile banking Muamalat DiN agar terhindar dari serangan cybercrime. 4) WT Melakukan kolaborasi dengan priovder teknologi jaringan seperti Iconnet atau indihome agar masyarakat yang di daerah perdesaan tidak berkesulitan dengan jaringan.

Downloads

Published

2024-07-29

How to Cite

Risky Afradini, A., & Bahtiar, E. (2024). SWOT ANALYSIS OF THE APPLICATION OF SHARIA BANKING FINANCIAL TECHNOLOGY AT BANK MUAMALAT PONTIANAK. Nisbah: Jurnal Keuangan Dan Perbankan Syariah, 1(1), 1–13. https://doi.org/10.24260/nisbah.v1i1.6